1 / 3

FORCLIME

 Forests and Climate Change Programme
 Technical Cooperation (TC Module)
2 / 3

FORCLIME

 Forests and Climate Change Programme
 Technical Cooperation (TC Module)
3 / 3

FORCLIME

 Forests and Climate Change Programme
 Technical Cooperation (TC Module)

2022 01 19 Work Plan Synchronization with BBKSDA Papua Barat mb 1

Dalam rangka menyelaraskan rencana kerja 2022, FORCLIME bersama Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Papua Barat mengadakan rapat kordinasi pada tanggal 19 Januari 2022. Pertemuan yang dilaksanakan secara daring ini dibuka oleh Kepala BBKSDA, bapak Budi Mulyanto, S.Pd., M.Pd. Dalam pertemuan ini dibahas lima kegiatan prioritas yang akan dilakukan bersama pada tahun 2022, termasuk: rencana pengelolaan jangka panjang, inventarisasi potensi karbon dan satwa liar tertentu, penguatan kapasitas staf BBKSDA dan Kelompok Tani Hutan (KTH), inventarisasi dan verifikasi area High Conservation Value di luar kawasan konservasi, publikasi dan promosi kegiatan di wilayah kerja. FORCLIME akan mendukung kegiatan di wilayah wilayah kabupaten percontohan, yaitu Sorong Selatan dan Tambrauw.

Untuk informasi lebih lanjut, silakan hubungi:
Melanesia Brigite Boseren, Advisor Junior bidang penghidupan (livelihood) pedesaaan, pengelolaan dan konservasi hutan
Nita Yohana, Advisor bidang pengelolaan hutan lestari dan coordinator Provinsi Papua Barat
Mohammad Sidiq, Manajer bidang strategis, pengelolaan hutan lestari dan coordinator Provinsi Papua dan Provinsi Papua Barat

in cooperation with ministry of forestry and environmentCooperation - Republic of Indonesia and Federal Republic of GermanyImplemented-by-giz